Simpanan Kurban dan Akikah

( SiKurba )

Simpanan ini membantu merealisir keinginan untuk berkurban dan akikah. Simpanan ini hanya bisa diambil menjelang hari raya kurban atau akikah.